Biaya Kuliah di Universitas Sains Indonesia USI Bekasi Tahun Akademik 2025/2026


Berikut kami sampaikan informasi tentang Biaya Kuliah di Universitas Sains Indonesia USI Bekasi Tahun Akademik 2025/2026 sebagai berikut:

a. BIAYA KULIAH PROGRAM REGULER

Biaya Kuliah Program Reguler Universitas Sains Indonesia Tahun Akademik 2025-2026 untuk Program Sarjana (S1) adalah sebagai berikut:

1. Uang Pengembangan: Rp. 850.000,-

    - Uang Pengembangan ini bisa diangsur 3 kali sebelum kuliah'
    - Uang Pengembangan ini dibayarkan hanya sekali selama kuliah di USI

2. SPP Per Semester: Rp. 2.400.000

    - SPP bisa diangsur 6 kali dalam satu semester @Rp. 400.000

Catatan:
Uang SPP belum termasuk:

  • Biaya Daftar Ulang Per Semester : Rp. 200.000
  • Biaya UTS : Rp. 60.000,- per mata kuliah
  • Biaya UAS : Rp. 60.000,- per mata kuliah
  • Biaya Pratikum : Rp. 75.000,- per mata kuliah yang bermuatan pratikum
Untuk informasi pendaftaran Program Reguler di https://pmb.sains.ac.id


b. BIAYA KULIAH PROGRAM KELAS KARYAWAN

Berikut ini kami sampaikan informasi Biaya Kuliah Kelas Karyawan Universitas Sains Indonesia, yaitu:

1. Uang Pengembangan: Rp. 1.100.000
    - Uang pengembangan sudah termasuk biaya orientasi kampus dan uang kemahasiswaan
    - Uang Pengembangan hanya dibayarkan sekali selama kuliah.
    - Uang Pengembangan bisa dicicil 3 kali dengan pembayaran pertama Rp. 500.000.

2. SPP Per Semester: Rp. 3.000.000
   - Uang Kuliah dapat diangsur 6 kali dalam satu semester Rp. 500.000/bulan

Catatan:
Uang SPP belum termasuk:

  • Biaya Daftar Ulang Per Semester : Rp. 200.000
  • Biaya UTS : Rp. 60.000,- per mata kuliah
  • Biaya UAS : Rp. 60.000,- per mata kuliah
  • Biaya Pratikum : Rp. 75.000,- per mata kuliah yang bermuatan pratikum
Untuk informasi pendaftaran Program Reguler di https://kk.sains.ac.id

Demikian kami sampaikan informasi tentang Biaya Kuliah di Universitas Sains Indonesia USI Bekasi Tahun Akademik 2025/2026, semoga bermanfaat.
Silahkan Bertanya

PERMINTAAN BROSUR

PENDAFTARAN ONLINE

HUBUNGI KAMI

FOLLOW INSTAGRAM

DOWNLOAD BROSUR

IKUTI SALURAN WA KAMI